Belakangan kesibukan semakin bertambah pada petugas Resort Konservasi Wilayah (RKW) 21 Pulau Sempu, hal ini beriringan dengan mulai dipasangnya beberapa camera trap di cagar alam seluas 877 hektar itu. Salah satu tujuannya untuk mendapatkan dokumentasi ...
Balai Besar KSDA Jawa Timur kembali melepasliarkan 318 Tukik jenis Penyu Lekang (Lepidochelys olivacea) di Pantai Ngantep – Kabupaten Malang, 27 Mei 2019. Kegiatan tersebut dilaksanakan bersama Dinas Kelautan dan Perikanan – Malang, Kapos Angkatan ...
Tak kurang 30 jenis burung terdokumentasikan saat kegiatan patroli dan pengamatan burung pada 13 – 17 Mei 2019 di Cagar Alam Pulau Sempu. Kegiatan tersebut bersama-sama dilaksanakan Resort Konservasi Wilayah 21 Pulau Sempu dengan Profauna ...
Bersama Pokwasmas Bajulmati Sea Turtle Conservation (BSTC) dan masyarakat sekitar, Resort Konservasi Wilayah (RKW) 21 Pulau Sempu – Balai Besar KSDA Jatim melepasliarkan 74 ekor Tukik Penyu Lekang (Lepidochelys olivacea) di Pantai Bajulmati, pada 29 ...
Sebanyak tujuh Kepala Resort Konservasi Wilayah (RKW) Model lingkup Balai Besar KSDA Jawa Timur melakukan presentasi di Kantor Balai, 22 April 2019. Resort-resort tersebut antara lain RKW 05 Madiun, RKW 06 Ponorogo, RKW 09 Mojokerto, ...