Pernah melihat Barongan Dadak Merak pada atraksi Reog Ponorogo? Salah satu bahan berupa bulu Merak. Jangan membayangkan jika bulu merak pada Barongan Reog itu diperoleh dari mencabuti bulu-bulu pada ekor merak, seperti mencabuti bulu ayam.
Ir. Bambang Dahono Aji, MM., M.Si., Direktur Konservasi Keanekargaman Hayati (KKH) membuka sosialisasi Progres Penataan Peredaran / Perdagangan Sonokeling (Dalbergia spp) Pasca Masuk Dalam Daftar Appendiks II CITES yang dihelat di Hotel Premier Iin – ...