Saat sinar mentari memecah permukaan laut Pulau Noko, satu tim penyelam turun perlahan, membawa kerangka logam berbentuk jaring laba-laba berisi bibit karang. Di waktu yang hampir bersamaan, tim lainnya menyusuri aliran sungai di Langpelem, di ...
Menindaklanjuti penggagalan penyelundupan terumbu karang di Bandara Juanda pada 11 Mei yang lalu, Tim Bidang KSDA Wilayah II melaksanakan pelepasliaran barang bukti di lepas pantai Pulau Gili Labak, 31 Mei 2024. Lokasi tersebut berada di ...