Beberapa kawasan konservasi lingkup Balai Besar KSDA Jawa Timur mengalami kerusakan yang disebabkan kebakaran hutan, penjarahan, maupun bencana alam lainnya, yang mengakibatkan tidak optimalnya fungsi kawasan. Untuk itu beberapa tahun belakangan telah dilakukan pemulihan ekosistem.
Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam Jawa Timur kembali melepasliarkan seekor Elang Jawa (Nisaetus bartelsi) di hutan produksi penyangga Cagar Alam Gunung Sigogor, Ngebel, Ponorogo, 20 November 2019. Elang Jawa jantan tersebut merupakan penyerahan masyarakat ...
Balai Besar KSDA Jawa Timur akan melepasliarkan Elang Jawa (Nisaetus bartelsi) sebelum akhir bulan November 2019 ini. Hal ini diputuskan setelah presentasi Yayasan Konservasi Elang Indonesia (YKEI) yang dilaksanakan di Kantor BBKSDA Jatim – Sidoarjo, ...
Sebanyak 50 peserta Summer Camp 2018, akan menerima beberapa materi teori di Balai Desa Pupus, 13 September 2018. Materi yang diberikan antara lain Flora, Mamalia, Burung, Serangga, Herpetofauna, Survival, dan Orientasi Lapangan.
Cagar Alam (CA) Gunung Sigogor sebagai kawasan konservasi di wilayah Balai Besar KSDA Jawa Timur telah ditetapkan sejak September 1936 memiliki banyak kekayaan dan rahasia yang belum terungkap. Salah satunya berupa tumbuhan obat. Dan pada ...