Di jalur pendakian Argopuro, kelelahan para pendaki seketika terhenti ketika sesosok Rusa Timor betina muncul dari balik semak belukar (30/08/25). Tubuhnya ramping, geraknya penuh kewaspadaan, namun tatapannya teduh seolah memberi salam. Di ketinggian yang sunyi, ...
Pulau Saobi, yang berada di gugusan Kepulauan Madura, menyimpan lanskap unik berupa savana yang membentang luas. Namun keindahan itu menyimpan ancaman laten, setiap musim kemarau, satu percikan kecil api saja bisa berubah menjadi kobaran api ...
Bermi, 15 Juli 2025. Mentari pagi masih malu-malu menyibak kabut tipis di dinginnya punggungan pegunungan, saat sayap Elang Bido mulai menari di langit. Ia bak menyambut langkah tim Smart Patrol BBKSDA Jawa Timur yang menyusuri ...
Suaka Margasatwa Dataran Tinggi Yang atau yang lebih dikenal dengan Gunung Argopuro, akhirnya kembali membuka akses pendakian kepada publik per 8 April 2025.
Menyambut Hari Konservasi Alam Nasional (HKAN) yang akan diadakan di Taman Wisata Alam Muka Kuning – Batam 6 – 8 Agustus 2019 mendatang, Balai Besar KSDA Jawa Timur gelar Jelajah Konservasi. Kegiatan tersebut akan dilaksanakan ...