Siang itu cuaca cukup cerah ketika rombongan Komisi IV DPR RI memasuki kantor Balai Besar KSDA Jawa Timur (11/12/2025). Namun perhatian mereka seketika tertuju pada isu yang jauh lebih hangat, isu tentang meningkatnya tekanan terhadap ...
Di kaki perbukitan Ngetos yang diselimuti udara pagi yang lembap, tanah yang lama merindu rimbun kembali menerima kehidupan baru. Pada Selasa, 25 November 2025, Dusun Salam Judeg, Desa Blongko, Kabupaten Nganjuk, menjadi panggung bagi sebuah ...
Embun pagi mulai kering di ujung semak, dan suara burung bersahutan memantul di Cagar Alam Manggis Gadungan. Kawasan ini, meski kecil dalam bentang alam Kediri, menyimpan hutan yang begitu rapat, teduh, dan bernilai ekologis tinggi. ...
Di bawah langit Ponorogo yang membiru, ratusan tangan merayakan kehidupan dengan menanam ribuan pohon di tepian Bendungan Bendo. Di sinilah alam dan manusia bersinergi, akar-akar pohon menembus tanah, menjaga air agar tetap mengalir, sementara buah-buahan ...
Di jantung Suaka Margasatwa Pulau Bawean, sebuah langkah nyata untuk memulihkan ekosistem terus berlanjut. Tim RKW 10 Pulau Bawean, yang terdiri dari Polisi Kehutanan, Manggala Agni, dan Masyarakat Mitra Polhut (MMP), baru-baru ini melakukan pemeliharaan ...