Sebanyak 50 peserta Summer Camp 2018, akan menerima beberapa materi teori di Balai Desa Pupus, 13 September 2018. Materi yang diberikan antara lain Flora, Mamalia, Burung, Serangga, Herpetofauna, Survival, dan Orientasi Lapangan.
Pengelolaan kawasan konservasi saat ini harus dapat mengakomodir kepentingan masyarakat lokal yang keberadaannya berbatasan langsung dengan kawasan. Upaya yang dilakukan dengan penyadartahuan dan melibatkan peran aktif masyarakat dalam kegiatan pengamanan kawasan. Pembinaan dan pendampingan masyarakat ...