Langit pagi Surabaya masih pucat ketika tim MATAWALI Seksi KSDA Wilayah III Surabaya bergerak cepat menindaklanjuti informasi penegakan hukum dari Ditpolairud Polda Jawa Timur. Di perairan Tanjung Perak Surabaya, sebuah drama penyelamatan satwa dilindungi terbentang, ...