Seksi Konservasi Wilayah (SKW) IV secara berkala akan melaksanakan kegiatan penyuluhan dan sosialisasi ke sekolah – sekolah di wilayah Pulau Madura, hal ini untuk mengantisipasi peredaran dan kepemilikan satwa dilindungi secara ilegal di wilayah kerjanya.
Saat ini media sosial menjadi salah satu cara untuk berkomunikasi dan menyampaikan berbagai informasi, tak terkecuali mengenai konservasi tumbuhan dan satwa liar. Melalui akun twitter-nya @bbksdajatim, Balai Besar KSDA Jawa Timur mendapatkan infromasi dari masyarakat ...
Adalah Taman Pendidikan Mangrove Labuhan, terletak di desa Labuhan Kecamatan Sepulu atau sekitar 40 Km dari arah utara Kota Bangkalan sebelum Pantai Siring Kemuning. Kawasan yang awalnya berupa bekas kawasan tambak yang diubah menjadi area ...