Bidang Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Wilayah III Jember melakukan kegiatan sosialisasi peredaran tumbuhan dan satwa liar (TSL) di Terminal Tawang Alun Jember, 13 Juni 2019. Kegiatan sosialisasi tersebut dihadiri oleh Kepala Terminal Se-Kabupaten Jember, ...
Balai Besar KSDA Jawa Timur kembali melepasliarkan 318 Tukik jenis Penyu Lekang (Lepidochelys olivacea) di Pantai Ngantep – Kabupaten Malang, 27 Mei 2019. Kegiatan tersebut dilaksanakan bersama Dinas Kelautan dan Perikanan – Malang, Kapos Angkatan ...
Sebanyak tujuh Kepala Resort Konservasi Wilayah (RKW) Model lingkup Balai Besar KSDA Jawa Timur melakukan presentasi di Kantor Balai, 22 April 2019. Resort-resort tersebut antara lain RKW 05 Madiun, RKW 06 Ponorogo, RKW 09 Mojokerto, ...
Rabu pagi itu, 10 April 2019, dengan berbekal tekad dan nekad, tim Resort Konservasi Wilayah (RKW) 03 menerobos gerimis menyusuri jalur batas Cagar Alam Besowo Gadungan untuk menunaikan tugas patroli. Sepanjang perjalanan, kami membersihkan liana ...