Cagar Alam (CA) Manggis Gadungan merupakan satu dari 26 kawasan konservasi yang dikelola oleh Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam Jawa Timur (BBKSDA Jatim). Cagar alam yang masuk ke dalam wilayah kerja Seksi KSDA Wilayah ...
Setelah tuntas eksplorasi nematoda Caenorhabditis inopinata pada Ficus di Cagar Alam (CA) Manggis Gadungan, tim melanjutkan pencarian cacing tersebut ke CA. Besowo Gadungan. Menapaki jalanan yang masih basah dan licin akibat guyuran hujan deras semalam, ...
Ditetapkan sejak 1919, Cagar Alam Manggis Gadungan menjadi sebuah oase alam di kaki Gunung Kelud, Kabupaten Kediri. Dengan luas 13,357 hektar, kawasan ini merupakan salah satu hutan hujan tropis dataran rendah yang menyimpan keanekaragaman hayati ...
Beberapa personil Seksi Konservasi Wilayah I melakukan patroli kawasan konservasi pada Cagar Alam Manggis Gadungan, 17 April 2024. Kawasan ini terletak di Desa Manggis, Kecamatan Puncu, Kabupaten Kediri. Dahulunya, pada cagar alam ini terdapat sebuah ...
Hampir 1 bulan lamanya kami rutin menyambangi habitat si putih kayu manis, Corymborkis veratrifolia di Cagar Alam (CA) Manggis Gadungan, Kediri. Anggrek jenis ini merupakan anggrek terestrial yang tumbuh subur di lantai hutan berhumus tebal ...