Di bawah langit Ponorogo yang membiru, ratusan tangan merayakan kehidupan dengan menanam ribuan pohon di tepian Bendungan Bendo. Di sinilah alam dan manusia bersinergi, akar-akar pohon menembus tanah, menjaga air agar tetap mengalir, sementara buah-buahan ...