Bekerjasama dengan Himpunan Pelaku Wisata Khusus Ijen (HPWKI), Seksi KSDA Wilayah V melaksanakan kegiatan pembinaan dan pelatihan untuk pemandu yang tergabung dalam HPWKI, 20 – 22 Mei 2024. Awalnya pelatihan ini hanya menargetkan 250 pemandu ...
Taman Wisata Alam (TWA) Kawah Ijen yang terletak di Kabupaten Banyuwangi dan Bondowoso tersebut akan dilakukan penutupan sementara selama 3 hari, 28 – 30 April 2024. Informasi mengenai ditutupnya Kawasan TWA. Kawah Ijen berdasarkan surat ...
Ini bisa menjadi kabar gembira bagi para wisatawan yang hendak melakukan pendakian ke Taman Wisata Alam Kawah Ijen. Melalui Surat Edaran Kepala Balai Besar KSDA Jawa Timur Nomor: SE.247/K.2/BIDTEK.1/KSA/8/2023 tanggal 9 Agustus 2023, Pendakian ke ...
Balai Besar KSDA Jawa Timur mengadakan Forum Discussion Group (FGD) Pemantapan Pengelolaan Kawasan Ekosistem Esensial (KEE) Mangrove Teluk Pangpang di Hotel Aston – Banyuwangi, 23 Mei 2019. Teluk Pangpang merupakan salah satu dari 4 Kawasan ...