Burung Perompak alias Cikalang Christsmas (Fregata andrewsi) dari famili Fregatidae merupakan burung perompak yang menyukai ikan sebagai makanannya. Burung ini adalah endemik pulau Natal wilayah Australia. Di Indonesia keberadaan burung ini sering dijumpai di wilayah pesisir ...
Bertempat di Kantor Seksi Konservasi Wilayah III Surabaya, Seminar Fungsional lingkup Kantor Wilayah Unit Pelaksana Teknis (UPT) Kementerian Lingkungan hidup dan Kehutanan Provinsi Jawa Timur diadakan, 9 Mei 2017. Kegiatan ini dihadiri oleh segenap pejabat ...
Balai Besar KSDA Jawa Timur (BBKSDA Jatim) kembali menerima penyerahan beberapa satwa liar yang dilindungi pada 4 Mei 2017 yang lalu melalui Resort Konservasi Wilayah 01 Kediri.
Ketam kenari (Birgus latro) adalah fauna arthropoda darat terbesar di dunia dan merupakan satu-satunya spesies dari genus Birgus. Fauna ini berbeda dengan spesies kepiting atau udang, mereka melainkan memiliki kekerabatan dengan genus Coenobita atau umang-umang ...
Kawasan Hutan Lindung Kondang Merak di Sumbermanjing Kulon, selatan Kabupaten Malang, Jawa Timur, kembali menjadi tempat pelepasliaran dua individu lutung jawa (Trachypithecus auratus). Sepasang lutung jawa muda usia 3 – 3,5 tahun itu dilepasliarkan setelah ...