Di sebuah gang sempit yang padat di Rungkut, Surabaya, kejadian tak biasa menarik perhatian anak-anak setempat. Seekor Elang Alap Jambul (Lophospiza trivirgata) tergeletak lemas setelah menabrak dinding rumah warga. Burung pemangsa itu, yang seharusnya terbang ...
Di pagi hari yang berkabut tipis, bayang-bayang pegunungan tampak seperti lukisan kabur di cakrawala. Di sebuah sudut lereng yang sepi, seekor Merak Hijau (Pavo muticus) perlahan mengembangkan sayapnya, simbol kehidupan yang masih bertahan, sekaligus gambaran ...
Surabaya belum sepenuhnya terjaga saat dua kisah liar menyeruak dari sudut kota yang padat, kisah tentang kebebasan yang terenggut, dan upaya manusia untuk menebusnya. Di tengah riuhnya kawasan permukiman padat, seekor Ular Sanca Kembang (Malayopython ...
Seksi KSDA Wilayah I Kediri kembali menerima penyerahan satwa liar secara sukarela dari masyarakat, 9 Januari 2025. Satwa tersebut berupa seekor Elang-alap jambul (Lophospiza trivirgata) yang masih anakan. Satwa jenis ini dilindungi pemerintah melalui Peraturan ...
Tim Bird Strike Balai Besar KSDA Jawa Timur bersama PT. Angkasa Pura I Bandara Juanda, ATGC. RC. Fakultas Biologi Universitas Airlangga, dan Otorita Bandara Juanda membahas finalisasi rekomendasi pengelolaan Bird Strike di Bandara Juanda. Kegiatan ...