Bertempat di Kantor Seksi Konservasi Wilayah III Surabaya, Seminar Fungsional lingkup Kantor Wilayah Unit Pelaksana Teknis (UPT) Kementerian Lingkungan hidup dan Kehutanan Provinsi Jawa Timur diadakan, 9 Mei 2017. Kegiatan ini dihadiri oleh segenap pejabat ...
Balai Besar KSDA Jawa Timur (BBKSDA Jatim) kembali menerima penyerahan beberapa satwa liar yang dilindungi pada 4 Mei 2017 yang lalu melalui Resort Konservasi Wilayah 01 Kediri.
Wilayah Indonesia berada pada posisi strategis, terletak di daerah tropis, diantara Benua Asia dan Australia, diantara Samudera Pasifik dan Samudera Hindia, serta dilalui garis katulistiwa, terdiri dari pulau dan kepulauan yang membujur dari barat ke ...
Cucak gunung (Pycnonotus bimaculatus) yang masuk dalam famili Pycnonotidae seringkali dijumpai di daerah pegunungan hingga ketinggian 3000 mdpl. Keberadaan cucak gunung sering dianggap menggantikan posisi cucak kutilang, jenis pakan pun sama seperti cucak kutilang yaitu ...
Management Effectiveness Tracking Tool atau METT dipersiapkan untuk melihat seberapa efektifkah kita (pengelola kawasan) dalam mengelola kawasan konservasi. Demikian disampaikan Drh. Agus Ngurah Krisna Kepakisan, M.Si, Kepala Bidang KSDA Wilayah III Jember dalam membuka kegiatan ...