Tim Matawali Seksi KSDA Wilayah IV Sumenep berhasil mengevakuasi seekor Monyet-ekor panjang (Macaca fascicularis) yang sempat lepas dan menyerang warga di Desa Panglegur, Kecamatan Tlanakan, Kabupaten Pamekasan, 31 Januari 2025. Kejadian bermula saat warga setempat, ...
Tepat tengah malam, pukul 00.00 WIB, Jumat (31/1/2025), sebuah langkah besar dalam modernisasi pengelolaan kawasan konservasi resmi dimulai. Bertempat di Pal Tuding, Taman Wisata Alam (TWA) Kawah Ijen, Kepala Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam ...
Bertempat di Aula Balai Besar KSDA Jawa Timur, lima mahasiswa semester 3 dari Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga (FKH-Unair) telah menyelesaikan program magang selama dua minggu di Kandang Transit Wildlife Rescue Unit (WRU) Balai Besar ...
Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Jawa Timur memiliki program dalam penyelamatan satwa liar, yaitu MATAWALI. MATAWALI merupakan program penyelamatan satwa liar ilegal melalui kolaborasi multipihak yang dimiliki oleh BBKSDA Jawa Timur. Program perlindungan ...
Belum genap sepekan, Tim Matawali RKW 13 Seksi KSDA Wilayah V Banyuwangi bersama Badan Karantina Hewan, Ikan, dan Tumbuhan (BKHIT) Satpel. Ketapang kembali mengamankan 173 ekor burung liar yang diangkut dari Bali menuju Malang, 28 ...