Tim MATAWALI RKW 13 Banyuwangi, Situbondo dan Bondowoso – Seksi KSDA Wilayah V Banyuwangi menerima laporan dari Saudara Muamar Kadafi, Petugas Damkar Banyuwangi, terkait penyerahan satwa liar dilindungi jenis Binturong (Arctictis binturong), 16 Januari 2025. ...
Dalam rangka meningkatkan edukasi dan multiplayer efek bagi peningkatan kesejahteraan masyarakat sekitar kawasan TWA Kawah Ijen, maka pada kawasan Taman Wisata Alam (TWA) Kawah Ijen terhitung mulai tanggal 8 September 2024 dibuka untuk kegiatan wisata ...
Balai Besar KSDA Jawa Timur bersama Balai PPI Jabalnusra melaksanakan pelatihan dan pembentukan Masyarakat Peduli Api (MPA) Kawah Ijen di kantor Desa Tamansari, Kec. Licin, Kab. Banyuwangi, 20 Agustus 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan ...
Dalam rangka meningkatkan kualitas SDM pelaku wisata terkait Bantuan Hidup Dasar (BHD) di TWA. Kawah Ijen, serta meningkatkan kesiapsiagaan pertolongan pertama pada wisatawan, komunitas nakes Tourism Doctors Team (TDT) dan Ikatan Perawat Komunitas Kesehatan Indonesia ...
Seksi KSDA Wilayah V Banyuwangi melaksanakan kegiatan Pembentukan Kelompok dan Pelatihan Peningkatan Usaha Ekonomi Produktif di Desa Songgon, Kec. Songgon, Kab. Banyuwangi, 16 Mei 2024. Kegiatan ini turut dihadiri Kepala Desa Songgon, Babinkamtibmas dan Babinsa ...