Trenggiling, satwa yang dikenal dengan sisik keras di sekujur tubuhnya. Di Indonesia, ia menjelajahi hutan primer maupun sekunder Sumatera, Jawa, dan Kalimantan.
Edelweiss (Anaphalis Javanica) atau yang populer disebut oleh kaum pendaki sebagai Bunga Abadi ini nasibnya di ujung tanduk. Pasalnya, Edelweiss sering digunakan oleh masyarakat Tengger sebagai sesaji ritual adat.
Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Jawa Timur, beberapa waktu lalu mengeluarkan catatan kegiatan konservasi di Jawa Timur. Disebutkan, ada peningkatan jumlah satwa tertentu, seperti elang jawa dan kakatua jambul-kuning yang terpantau di lembaga ...
Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Bioteknologi dan Pemuliaan Tanaman Hutan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berhasil menyelamatkan sejumlah jenis tanaman bambu yang hampir punah.
Kawasan konservasi Cagar Alam (CA) Janggangan Rogojampi II yang terletak di Desa Pakel Kecamatan Licin Kabupaten Banyuwangi telah disahkan oleh SK Kementerian Kehutanan SK 1862/Menhut-VII/KUH/2014 pada tanggal 25 Maret 2014 dengan luas kawasan sebesar 2.5030 ...