Di antara rimbun hutan hujan tropis dataran rendah yang menyelimuti Cagar Alam Manggis Gadungan, langkah kaki para penjaga ekosistem mengarah bukan hanya ke pohon-pohon leses yang sarat koloni lebah madu, melainkan menuju hati masyarakat. Dalam ...
Di sebuah pagi yang teduh di Kantor Bidang KSDA Wilayah II Gresik, dua pria dari Pulau Bawean datang membawa semangat dan secuil harapan dari ladang nira, 21 Juli 2025. Ansharrudin, Ketua Kelompok Tani Hutan (KTH) ...
Kabut tipis masih menyelimuti kaki Pegunungan Welirang ketika suara lantang menggema dari ruang perpustakaan SMK Walisongo Pacet pagi itu, Senin, 21 Juli 2025. Bukan doa rutin atau pelajaran biasa, tetapi sebuah komitmen tak berbatas, yang ...
Di tengah sorotan lampu, hiruk-pikuk pengunjung, dan decak kagum anak-anak pada warna-warni burung eksotik dan lenggak-lenggok mamalia ditengah pusat perbelanjaan, sekelompok kecil petugas membaur tenang di antara kerumunan. Mereka bukan pengunjung, bukan pula panitia. Mereka ...
Mentari nyaris tenggelam di balik lembah Taman Wisata Alam Gunung Baung saat suara langkah tim Matawali memecah kesunyian rumpun bambu. Kamis, 17 Juli 2025 menjadi hari kepulangan bagi dua makhluk malam yang pemalu namun tangguh, ...