Seekor Landak Jawa (Hystrix javanica) berhasil dievakuasi dari pemukiman warga di Rungkut, Surabaya, setelah bertahan di tengah ancaman perburuan, 3 Februari 2025. Satwa liar ini awalnya ditemukan berkeliaran di sekitar rumah M. Agus, seorang warga ...
Di jantung Suaka Margasatwa Pulau Bawean, sebuah langkah nyata untuk memulihkan ekosistem terus berlanjut. Tim RKW 10 Pulau Bawean, yang terdiri dari Polisi Kehutanan, Manggala Agni, dan Masyarakat Mitra Polhut (MMP), baru-baru ini melakukan pemeliharaan ...
Indonesia kembali dihadapkan pada ancaman besar terhadap keanekaragamanhayatinya. Dalam dua operasi terpisah, ribuan burung liar nyaris lenyap dari alam akibat penyelundupan besar-besaran yang berhasil digagalkan. Dari truk yang dihentikan di Banyuwangi hingga kapal yang dicegat ...
Di tengah upaya menjaga kelestarian kawasan konservasi, masyarakat penyangga memainkan peran strategis dalam menyeimbangkan perlindungan ekosistem dan peningkatan kesejahteraan ekonomi. Salah satu contoh nyata keberhasilan pendekatan ini dapat dilihat dari Kelompok Tani Hutan (KTH) Mustika ...
Di tengah dinamika perubahan iklim dan urbanisasi yang semakin pesat, langkah nyata untuk menyelamatkan alam menjadi sangat penting. Inilah mengapa pada 31 Januari – 1 Februari 2025, Taman Wisata Alam (TWA) Gunung Baung menjadi panggung ...