Jumlah harimau terus berkurang secara signifikan di seluruh dunia, namun hasil riset terbaru ini mungkin tidak kalah kontroversinya. Sebuah penelitian terbaru menyebutkan bahwa jumlah subspesies harimau dunia tidak sampai sembilan seperti yang sekarang dikenal, tetapi ...
Berbekal pemahaman sederhana bahwa hutan gundul akan menyebabkan kerusakan lingkungan yang dapat merugikan masyarakat, Wagisan bersama warga Dusun Mendiro, Desa Panglungan, Kecamatan Wonosalam, Kabupaten Jombang, Jawa Timur, melakukan upaya penanaman kembali hutan yang gundul seluas ...
Dalam satu paket laporan tahunan yang berjudul State of the Climate in 2014 yang dipublikasikan secara resmi oleh State of the Climate report from the National Oceanic and Atmospheric Administration (NOAA) and American Meteorological Society ...
Ancaman terhadap keberadaan Banteng (Bos javanicus) di luar kawasan konservasi dari hari ke hari semakin berat. Kondisi ini nampak setelah sempat menurun perburuan di tahun 2013, tahun ini kembali marak perburuan banteng di perkebunan Treblasala.
Fenomena iklim El Nino berupa musim kemarau panjang telah berdampak pada lahan pertanian dan perkebunan serta ketersediaan air bersih. Hujan sudah tidak turun selama dua bulan di 18 provinsi di Indonesia sehingga menyebabkan sebagian lahan ...