Forum Komunikasi Kader Konservasi Indonesia Jawa Timur (FK3I Jatim) turut serta dalam pelaksanaan Survei Nasional Macan Tutul Jawa atau Java-Wide Leopard Survey (JWLS). Sebuah inisiatif besar yang digagas oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) ...
Di balik hamparan hijau Pegunungan Wilis, kehidupan berdenyut di setiap helaian dedaunan dan gemericik aliran sungai. Cagar Alam Gunung Picis dan Gunung Sigogor bukan sekadar hamparan hutan yang sunyi, melainkan panggung kehidupan bagi makhluk-makhluk kecil ...
Dalam perjalanan pencarian cacing pemakan bakteri di Cagar Alam (CA) Manggis Gadungan, bunga putih cantik menyapa dari lantai hutan. Tumbuh di tebalnya serasah Alas Simpenan (sebutan CA. Manggis Gadungan), Corymborkis veratrifolia subur menghijau dengan bunga ...