Jawa timur itu memang spesial dan unik, hal itu karena Jawa Timur tidak memilih bermanis-manis, tetapi lebih siap untuk mencarikan sebuah solusi dan bekerja keras, demikian sambutan Dr. Ir. Ayu Dewi Utari, M.Si, Kepala Balai ...
Dengan mengambil lokasi di Pondok Jatim Park hotel, Kota Wisata Batu, Halal Bihalal lingkup Balai Besar KSDA Jawa Timur digelar pada 20 Juli 2016. Tidak kurang dari 280 undangan tampak hadir dalam acara yang ditujukan ...
Bertempat di ruang rapat Kantor Balai Besar KSDA Jawa Timur, Jalan Bandara Juanda Sidoarjo, kegiatan workshop penggunaan kamera trap dilaksanakan, 18/07/2016. Pemberi materi workshop kali adalah tim dari BEKI (Bawean Endemik Konservasi Inisiatif).
Belakangan Balai Besar KSDA Jatim sering menerima satwa liar dari masyarakat, baik itu yang dilindungi undang-undang maupun yang tidak. Satwa-satwa tersebut selama ini di tampung di kandang transit dan karantina milik BBKSDA Jatim. Beberapa jenis ...
Kelompok Studi Biologi (KSB) Fakultas Teknobiologi Universitas Atma Jaya Yogyakarta, berencana melakukan Eksplorasi Pulau Terluar Indonesia II dengan tajuk Eksplorasi Biodiversitas dan Kajian Ekologi Cagar Alam Pulau Sempu Indonesia. Kegiatan tersebut adakan dilaksanakan pada 29 ...